Jumat, 10 Januari 2014

REVERSE OSMOSIS (RO)


Teknologi Reverse Osmosis atau biasa disingkat Ro merupakan teknologi yang paling cepat berkembang dalam pengolahan air. Sejak lama teknologi ini digunakan untuk menghasilkan air yang dapat digunakan sebagai sumber air minum dari hampir semua jenis air baku. Teknologi RO menggunakan membran khusus dan proses tekanan tinggi sehingga memungkinkan terjadi pemisahan berbagai unsur terlarut dari dalam air. Metode ini dapat menghasilkan air minum yang sesuai dengan baku mutu organisasi kesehatan dunia atau WHO (World Health Organization). Sistem RO yang dapat kami sediakan dapat digunakan dalam berbagai jenis air baku sebagai berikut :

•    Tap Water  (Air PAM atau Air Sumur)
•    Brackish Water (Air Payau)
•    Sea Water (Air Laut)